cara membuat pegas/per ulir sederhana
Berdasarkan bentuk pegas dibagi ::Pegas ulir yang dibuat dari batang baja dan memiliki bentuk spiral.Pegas daun dibuat dari bilah baja yang bengkok dan lentur. Pegas yang dibentuk dengan mesinDengan fungsi yang sangat penting ini akan saya coba untuk memberikan contoh diantara kerja pembuatan pegas yang sangat sederhana, karena dengan prinsip kerja ini yang merupakan awal dari pembentukan pembuatan pegas dengan mesin, dalam hal ini hanya diperlihatkan untuk proses pembuatan pegas ulir, untuk pembuatan ukuran diameter pegas dan diameter kawatnya kita bisa menyesuaikan pada diameter as peluncur dan jarak pin pembawa, sehingga untuk membuat bermacam ukuran harus membuat banyak alat, untuk kegiatan proses produksi yang sedikit cara ini cukup cocok untuk di buat, Untuk bahan kawat dapat langsung menggunakan bahan kawat baja untuk pegas, dibawah ini memperlihatkan cara kerja pembuatan pegas ulir dengan alat yang sederhana. bagian bagian alat pembuat pegas sederhana:
gambar 2. kontruksi dan bagian bagiannya
Bahan pembuatan alat pembuat pegas:- besi plat tebal minimal 10 mm- as diameter sesuaikan dengan ukuran pegas yang akan di buat - baut untuk penjepit kaway pegas - plat dan as untuk gagang pemutar ( tebal dan ukuran sesuaikan ) - plat landasan untuk pemasangan di meja kerja. gambar 4. komponen pegas
gambar 5 .setelah di rakit
Cara kerja: 1. siapkan alat pembuat pegas yang telah dibuat. 2. siapkan kawat pegas yang akan di bentuk 3. masukan kawat pada lubang kepala baut penjepit, atur penekanannya agar cukup untuk melakukan luncuran 4. selipkan ujung kawat pada pin pembawa 5. lakukan pemutaran pada engkol pemutar, tentukan jumlah putaran dan jumlah lilitan. 6. potong kawat sesuai kebutuhan,
Bahan Kawat Bulat Menurut referensi yang diberikan (springipedia.com) spsifiksi bahan dan metoda
pembuatan serta penggunaanya seperti yang diperlihatkan pada tabel di bawah ini:
tabel bahan pegas ulir Bahan Spesifikasi yang tersedia secara komersial Kimia Nominal Kepadatan (lb / in3) Kekuatan Tarik Minimum
(psi x 106) Modulus Elastisitas (E)
(psi x 106) Modulus dalam Torsion (G)
(psi x 106) Suhu Pengoperasian Maksimum Metode Pembuatan / Penggunaan Primer Kawat Musik ASTM A228 C 0,70 - 1,00%
Mn 0,20 - 0,60% 0,284 230 - 399 30,0 12 (hingga 0,100 ")
11,75 (lebih dari 0,100") 250 ° F Kualitas tertinggi ditarik dingin, kawat karbon tinggi. Permukaan akhir yang bagus. Hard Drawn MB ASTM A227 C 0,45 - 0,85%
Mn 0,60 - 1,30% 0,284 Kelas I: 147 - 283
Kelas II: 171 - 324 30,0 11,5 250 ° F Ditarik dingin. Aplikasi stres rata-rata. Dapat segera disadur. Oil Tempered MB ASTM A229 C 0,55 - 0,85%
Mn 0,60 - 1,20% 0,284 Kelas I: 165 - 293
Kelas II: 191 - 324 30,0 11,5 250 ° F Ditarik dingin dan dipanaskan sebelum fabrikasi. Skala sedikit di permukaan. Kawat pegas untuk keperluan umum. Oil Tempered Chrome Silicon ASTM A401 C 0,51 - 0,59%
Cr 0,60 - 0,80%
Si 1,20 - 1,60% 0,284 235 - 300 30,0 11,5 475 ° F Ditarik dingin dan dipanaskan sebelum fabrikasi. Digunakan untuk beban kejut dan suhu yang agak tinggi. Oil Tempered Chrome Vanadium ASTM A231 C 0,48 - 0,53%
Mn 0,70 - 0,90%
Cr 0,80 - 1,10%
V 0,15 Min% 0,284 190 - 300 30,0 11,5 425 ° F Ditarik dingin dan dipanaskan sebelum fabrikasi. Digunakan untuk beban kejut dan suhu yang agak tinggi. Stainless Steel 302/304 ASTM A313 Cr 17.0 - 19.0%
Ni 8.0 - 10.0% 0,286 125 - 325 28,0 10,0 550 ° F Cold drawn general purpose corrosion dan heat resistant. Baja Tahan Karat 316 ASTM A313 Cr 16,0 - 18,0%
Ni 10,0 - 14,0%
M 2,0 - 3,0% 0,286 110 - 245 28,0 10,0 550 ° F Digambar dingin. Tahan panas dan tahan korosi lebih baik dari 302. Baja Tahan Karat 17-7 PH AMS 5678 Cr 16,0 - 18,0%
Ni 6,5 - 7,5%
Mo 0,75 - 1,5% 0,282 235 - 335 29,5 11,0 650 ° F Dingin ditarik dan presipitasi mengeras setelah fabrikasi. Kekuatan tinggi dan ketahanan korosi tujuan umum. Perunggu Fosfor ASTM B159 Cu 94,0 - 96,0%
Sn 4,0 - 6,0% 0,320 105 - 145 15,0 6,25 200 ° F Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik dan konduktivitas listrik. Tembaga Berilium ASTM B197 Cu 98,0%
Sn 2,0% 0,298 150 - 230 18,5 7.0 400 ° F Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik dan konduktivitas listrik. Kekuatan fisik yang bagus. Monel 400 AMS 7233 Ni 66,0%
Cu 31,5% 0,319 145 - 180 26,0 9.5 450 ° F Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. Monel K 500 QQ-N-286 Ni 65,0%
Cu 29,5% 0,306 160 - 200 26,0 9.5 550 ° F Ketahanan korosi yang sangat baik pada suhu yang cukup tinggi. Inconel 600 AMS B166 Ni 76,0%
Cr 15,8%
Fe 7,2% 0,304 100 - 230 31,0 11,0 700 ° F Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. Inconel 718 AMS B637 Ni 52,5%
Cr 18,6%
Fe 18,5% 0,298 210 - 250 29,0 11.2 1100 ° F Dingin ditarik dan presipitasi mengeras setelah fabrikasi. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. Inconel X750 AMS 5698/5699 Ni 73,0%
Cr 15,0%
Fe 6,75% 0,298 1 Temper: 155 Min
Spring Temper: 190 - 230 31,0 12.0 750 - 1100 ° F Dingin ditarik dan presipitasi mengeras setelah fabrikasi. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. Elgiloy AMS 5833 Co 39,0 - 41,0%
Cr 19,0 - 21,0%
Ni 15,0 - 16,0%
Keseimbangan Fe
270 - 330 32,0 12.0 250 ° F Dingin ditarik dan berumur. Ketahanan korosi yang sangat baik. NiSpan C AMS 5225 Fe Balance
Ni 41.0 - 43.5%
Cr 4.9 - 5.75%
Ti 2.2 - 2.75%
Al 0.3 - 0.8% 0,294 150 - 190 24,0 - 29,0 9.0 - 10.0 150 ° F Curah hujan yang keras. Paduan modulus konstan. Hastelloy (C276) ASTM B574 Ni Balance
Cr 14,5 - 16,5%
Mo 15,0 - 17,0%
W 3,0 - 4,5%
Fe 4,0 - 7,0%
100 - 200 30,7 11.8 700 ° F Ketahanan korosi yang tinggi.
Download pdf:Pegas ulir yang dibuat dari batang baja dan memiliki bentuk spiral.
Pegas daun dibuat dari bilah baja yang bengkok dan lentur.
Pegas yang dibentuk dengan mesin
Dengan fungsi yang sangat penting ini akan saya coba untuk memberikan contoh diantara kerja pembuatan pegas yang sangat sederhana, karena dengan prinsip kerja ini yang merupakan awal dari pembentukan pembuatan pegas dengan mesin, dalam hal ini hanya diperlihatkan untuk proses pembuatan pegas ulir, untuk pembuatan ukuran diameter pegas dan diameter kawatnya kita bisa menyesuaikan pada diameter as peluncur dan jarak pin pembawa, sehingga untuk membuat bermacam ukuran harus membuat banyak alat, untuk kegiatan proses produksi yang sedikit cara ini cukup cocok untuk di buat, Untuk bahan kawat dapat langsung menggunakan bahan kawat baja untuk pegas, dibawah ini memperlihatkan cara kerja pembuatan pegas ulir dengan alat yang sederhana.
Bahan pembuatan alat pembuat pegas:
Cara kerja:
1. siapkan alat pembuat pegas yang telah dibuat.
2. siapkan kawat pegas yang akan di bentuk
3. masukan kawat pada lubang kepala baut penjepit, atur penekanannya agar cukup untuk melakukan luncuran
4. selipkan ujung kawat pada pin pembawa
5. lakukan pemutaran pada engkol pemutar, tentukan jumlah putaran dan jumlah lilitan.
6. potong kawat sesuai kebutuhan,
Bahan Kawat Bulat
Menurut referensi yang diberikan (springipedia.com) spsifiksi bahan dan metoda
pembuatan serta penggunaanya seperti yang diperlihatkan pada tabel di bawah ini:
tabel bahan pegas ulir
pembuatan serta penggunaanya seperti yang diperlihatkan pada tabel di bawah ini:
tabel bahan pegas ulir
Bahan | Spesifikasi yang tersedia secara komersial | Kimia Nominal | Kepadatan (lb / in3) | Kekuatan Tarik Minimum (psi x 106) | Modulus Elastisitas (E) (psi x 106) | Modulus dalam Torsion (G) (psi x 106) | Suhu Pengoperasian Maksimum | Metode Pembuatan / Penggunaan Primer |
Kawat Musik | ASTM A228 | C 0,70 - 1,00% Mn 0,20 - 0,60% | 0,284 | 230 - 399 | 30,0 | 12 (hingga 0,100 ") 11,75 (lebih dari 0,100") | 250 ° F | Kualitas tertinggi ditarik dingin, kawat karbon tinggi. Permukaan akhir yang bagus. |
Hard Drawn MB | ASTM A227 | C 0,45 - 0,85% Mn 0,60 - 1,30% | 0,284 | Kelas I: 147 - 283 Kelas II: 171 - 324 | 30,0 | 11,5 | 250 ° F | Ditarik dingin. Aplikasi stres rata-rata. Dapat segera disadur. |
Oil Tempered MB | ASTM A229 | C 0,55 - 0,85% Mn 0,60 - 1,20% | 0,284 | Kelas I: 165 - 293 Kelas II: 191 - 324 | 30,0 | 11,5 | 250 ° F | Ditarik dingin dan dipanaskan sebelum fabrikasi. Skala sedikit di permukaan. Kawat pegas untuk keperluan umum. |
Oil Tempered Chrome Silicon | ASTM A401 | C 0,51 - 0,59% Cr 0,60 - 0,80% Si 1,20 - 1,60% | 0,284 | 235 - 300 | 30,0 | 11,5 | 475 ° F | Ditarik dingin dan dipanaskan sebelum fabrikasi. Digunakan untuk beban kejut dan suhu yang agak tinggi. |
Oil Tempered Chrome Vanadium | ASTM A231 | C 0,48 - 0,53% Mn 0,70 - 0,90% Cr 0,80 - 1,10% V 0,15 Min% | 0,284 | 190 - 300 | 30,0 | 11,5 | 425 ° F | Ditarik dingin dan dipanaskan sebelum fabrikasi. Digunakan untuk beban kejut dan suhu yang agak tinggi. |
Stainless Steel 302/304 | ASTM A313 | Cr 17.0 - 19.0% Ni 8.0 - 10.0% | 0,286 | 125 - 325 | 28,0 | 10,0 | 550 ° F | Cold drawn general purpose corrosion dan heat resistant. |
Baja Tahan Karat 316 | ASTM A313 | Cr 16,0 - 18,0% Ni 10,0 - 14,0% M 2,0 - 3,0% | 0,286 | 110 - 245 | 28,0 | 10,0 | 550 ° F | Digambar dingin. Tahan panas dan tahan korosi lebih baik dari 302. |
Baja Tahan Karat 17-7 PH | AMS 5678 | Cr 16,0 - 18,0% Ni 6,5 - 7,5% Mo 0,75 - 1,5% | 0,282 | 235 - 335 | 29,5 | 11,0 | 650 ° F | Dingin ditarik dan presipitasi mengeras setelah fabrikasi. Kekuatan tinggi dan ketahanan korosi tujuan umum. |
Perunggu Fosfor | ASTM B159 | Cu 94,0 - 96,0% Sn 4,0 - 6,0% | 0,320 | 105 - 145 | 15,0 | 6,25 | 200 ° F | Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik dan konduktivitas listrik. |
Tembaga Berilium | ASTM B197 | Cu 98,0% Sn 2,0% | 0,298 | 150 - 230 | 18,5 | 7.0 | 400 ° F | Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik dan konduktivitas listrik. Kekuatan fisik yang bagus. |
Monel 400 | AMS 7233 | Ni 66,0% Cu 31,5% | 0,319 | 145 - 180 | 26,0 | 9.5 | 450 ° F | Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. |
Monel K 500 | QQ-N-286 | Ni 65,0% Cu 29,5% | 0,306 | 160 - 200 | 26,0 | 9.5 | 550 ° F | Ketahanan korosi yang sangat baik pada suhu yang cukup tinggi. |
Inconel 600 | AMS B166 | Ni 76,0% Cr 15,8% Fe 7,2% | 0,304 | 100 - 230 | 31,0 | 11,0 | 700 ° F | Digambar dingin. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. |
Inconel 718 | AMS B637 | Ni 52,5% Cr 18,6% Fe 18,5% | 0,298 | 210 - 250 | 29,0 | 11.2 | 1100 ° F | Dingin ditarik dan presipitasi mengeras setelah fabrikasi. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. |
Inconel X750 | AMS 5698/5699 | Ni 73,0% Cr 15,0% Fe 6,75% | 0,298 | 1 Temper: 155 Min Spring Temper: 190 - 230 | 31,0 | 12.0 | 750 - 1100 ° F | Dingin ditarik dan presipitasi mengeras setelah fabrikasi. Ketahanan korosi yang baik pada suhu yang cukup tinggi. |
Elgiloy | AMS 5833 | Co 39,0 - 41,0% Cr 19,0 - 21,0% Ni 15,0 - 16,0% Keseimbangan Fe | 270 - 330 | 32,0 | 12.0 | 250 ° F | Dingin ditarik dan berumur. Ketahanan korosi yang sangat baik. | |
NiSpan C | AMS 5225 | Fe Balance Ni 41.0 - 43.5% Cr 4.9 - 5.75% Ti 2.2 - 2.75% Al 0.3 - 0.8% | 0,294 | 150 - 190 | 24,0 - 29,0 | 9.0 - 10.0 | 150 ° F | Curah hujan yang keras. Paduan modulus konstan. |
Hastelloy (C276) | ASTM B574 | Ni Balance Cr 14,5 - 16,5% Mo 15,0 - 17,0% W 3,0 - 4,5% Fe 4,0 - 7,0% | 100 - 200 | 30,7 | 11.8 | 700 ° F | Ketahanan korosi yang tinggi. |
Cara membuat pegas / per ulir sederhana